5 Buah-Buahan Ini Dipercaya Mampu Membuat Kulit Glowing dan Cerah Bercahaya, Apa Saja?

Rabu 22-05-2024,12:08 WIB
Reporter : Erna
Editor : Ros Diana

Swlain memiliki rasa manis yang khas ternyata mengkonsumsi apel mampu mendukung kesehatan kulit dengan baik. 

Mengkonsumsi apel snediri dipercaya mampu memberikan kekenyalan pada kukit serta menjaga kelembaban kulit secara alami.

Vitamin C yang terdapat pada buah apel ini dapat membantu untuk menjaga kulit agar menghasilkan kolagen sehingga bisa meningkatkan kekenyalan kulit dan terhindar dari kulit kering.

4. Pepaya

BACA JUGA:Selain Untuk Bumbu Dapur, Benarkan Serai Miliki Banyak Manfaat Untuk Kesehatan? Ini Penjelasannya

BACA JUGA:Perhatikan 6 Cedera yang Umum Terjadi Pada Anak Baru Belajar Berjalan, Bunda Harus Siaga

Tahukah kamu mengkonsumsi pepaya bukan hanya memberikan kesehatan pada sistem pe cernaan dan mendukung kesehatan tubuh saja, tetapi juga bisa memberikan kesehatan pada kulit.

Hak ini disebabkan karena kandungan berupa mineral, vitamin A, vitamin C, asam pantotenat, folat, tembaga, magnesium, dan kalium yang dapat membeeikan kesehatan pada tubuh termasuk kulit.

Tak hanya itu, pada pepaya juga terdapat kandungan enzim yang bisa membantu melindungi kulit dari radikal bebas serta menjaga sel kulit dari kerusakan.

5. Alpukat

BACA JUGA:Sering Diabaikan! Simak 6 Kebiasaan Buruk yang Bisa Bikin Wajah Rusak, Hindari Mulai Sekarang

BACA JUGA:BPJS Keliling Kembali Hadir Memberikan Informasi Masyarakat Prabumulih

Alpukat ini menjadi salah satu buah favorite banyak orang sebab memiliki rasa yang khas apalagi jika dibuat jus.

Namun, tahukah kamu bahwa mengkonsumsi alpukat dapat memberikan kesehatan pada kulit secara menyeluruh.

Hal ini berkat kandungan vitamin A, E, C. K, B6, B1 folat, dan asam pantotenat yang mampu mencerahkan kulit secara alami.

Selain itu, pada alpukat sendiri juga kaya akan asam lemak sehingga dapat mencegah penuaan dini, menjaga elastisitas kulit dan terhindar dari peradangan.

Kategori :