Messi Cs Resmi Tantang Indonesia di SUGBK, Ini Tanggal Mainnya
Timnas Argentina akan menghadapi timnas Indonesia 19 Juni 2023 Mei datang.--
PRABUMULIHPOS.CO.ID - Juara piala dunia 2022, Timnas Argentina akan menghadapi Timnas Indonesia pada pertandingan FIFA Matchday.
BACA JUGA:AVC 2023: Gagal Juara, Jakarta Bhayangkara Presisi Borong Penghargaan Individu
Kepastian itu diungkap Federasi Sepak Bola Argentina (AFA) melalui akun media sosial resmi timnas Argentina, Senin 22 Mei 2023.
"Pertandingan persahabatan yang dikonfirmasi. 15 Juni [Argentina] vs Australia di Beijing. Kemudian 19 Juni vs Indonesia di Jakarta," tulis pihak Argentina.
BACA JUGA:Polisi Kantongi Hasil Visum Habib Bahar bin Smith, Sudah Periksa 16 Saksi
BACA JUGA:Apes! Dua Pencuri Kabel di Muba ini Kepergok Sekuriti Saat Beraksi
Pertandingan tersebut akan dilangsungkan di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta pada 19 Juni 2023 mendatang.
Diketahui FIFA Matchday akan berlangsung selama periode 12 - 20 Juni 2023.
BACA JUGA:Tiga Bulan Buron, Pelaku Penggelapan Uang Perusahaan Rp402 Juga Ini Akhirnya Diringkus Polisi
BACA JUGA:Laskar Himpaudi Se Sumsel Gelar Silaturahim dan Halal Bihalal di Prabumulih
Selain Argentina, Timnas Garuda juga bakal menghadapi Palestina terlebih dahulu pada 14 Juni 2023 di Stadion Utama Gelora Bung Tomo, Surabaya.
Direktur Teknik PSSI, Indra Sjafri menyebut Timnas Indonesia bakal mulai pemusatan latihan (TC) pada 6 Juni 2023 untuk persiapan FIFA Matchday.
BACA JUGA:AUTO CUAN! 10 Cara Mendapatkan Saldo DANA Gratis Terbaru 2023
BACA JUGA:BURUAN! Dapatkan Saldo DANA Gratis Rp 782.000 dari Aplikasi Ini
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: