Para Pencinta Ponsel Lipat Wajib Tahu, Ini Bocoran Spesifikasi Oppo Find N3 yang Akan Rilis

Para Pencinta Ponsel Lipat Wajib Tahu, Ini Bocoran Spesifikasi Oppo Find N3 yang Akan Rilis

-Oppo Find N3, foto : cscportal-

Untuk urusan dapur pacu, ponsel lipat Oppo Find N3 akan ditenagai oleh chipset Qualcomm Snapdragon 8 Gen 2 yang akan dipadukan dengan RAM hingga 16 GB dan penyimpanan internal U.F.S hingga 1 TB, sehingga membuat pengalaman kalian dalam bermain game berat menjadi lebih seru. 

Oppo Find N3 juga dikabarkan akan mengusung baterai dengan kapasitas 4.800 mAh dengan fitur pengisian cepat kabel 80W dan Nirkabel 50W.

 

BACA JUGA:Tanda Kamu Punya Mindset di Atas Rata Rata dalam Kehidupan Sehari Hari

BACA JUGA:4 Cara Mendidik Anak Agar Mandiri, Kuat dan Percaya Diri

Beralih kebagian kamera Oppo Find N3 dikabarkan akan memilki tiga kamera dibagian belakang dengan masing masing kamera utama 50MP, kamera ultrawide 48MP, serta kamera periskop 64MP yang membuat pengambilan foto dan video menjadi lebih bagus.

Oppo Find N3 diperkirakan akan menjalankan Sistem operasi Android 13 ColorOS 13.1 serta akan diluncurkan di China.

 

BACA JUGA:Horee, Ayo Lewat Tol Indralaya-Prabumulih Sepanjag 64,5 KM yang Segera Dibuka Ini

BACA JUGA:Air Sungai Surut, Warga Jiwa Baru Bekarang Iwak

Bagi para pecinta ponsel lipat di Indonesia, kalian harus bersabar untuk memilki ponsel lipat Oppo Find N3. 

Sekeda Informasi, Kalian dapat melihat spesifikasi resmi Oppo Find N3 saat sudah rilis nanti.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: