Self Talk, Langkah Penting Untuk Mencintai Diri Sendiri

Self Talk, Langkah Penting Untuk Mencintai Diri Sendiri

-Foto : Bunyukita-

PRABUMULIHPOS.DISWAY.ID - Self talk merupakan salah satu cara untuk mencintai diri sendiri, dengan mencintai diri sendiri dapat membuat kalian mengenal tentang dirimu sendiri.

Self talk adalah dialog internal dengan diri sendiri agar dapat lebih mengenal dan mencintai dirimu sendiri.

Dizaman yang semakin modern ini istilah dari self talk kian populer, pasalnya dengan melakukan itu kalian dapat mencintai diri sendiri.

BACA JUGA:Ini Daftar Nama Pemilik Rumah Terbakar di Desa Tanjung Raya

BACA JUGA:Tujuh Rumah Warga Desa Tanjung Raya Hangus Terbakar

Mencintai diri sendiri berarti kalian sudah mengerti tentang diri kalian sehingga dapat menerima kekurangan dan kelebihan diri sendiri.

Pada saat ini kebanyakan orang hanya mementingkan untuk mencintai orang orang sekitarnya saja, tanpa memperhatikan bahwa dia juga harus mencintai diri sendiri.

Karena sejatinya manusia membutuhkan cinta, maka dari itu belajarlah mencintai diri sendiri terlebih dahulu baru mulai mencintai orang lain.

BACA JUGA:Praktis! Sarapan Oatmeal Ternyata Banyak Gizinya, Apa Saja?

BACA JUGA:Mendikbud Ristek Resmi Keluarkan Regulasi Tentang Kelulusan Sarjana Tanpa Skripsi

Namun, mencintai diri sendiri tidak boleh berlebihan yah karena dapat membuat sifat kita cenderung menjadi narsisme.

Untuk mencintai diri sendiri, terdapat beberapa hal yang harus kalian lakukan dalam kehidupan sehari hari.

Berikut beberapa langkah untuk mencintai diri sendiri ataupun mengenal dirimu. Dilansir dari berbagai sumber.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: