Tak Hanya Kurma, Ini Sederet Makanan Kesukaan Rasulullah yang Dapat Dijadikan Pengobatan Herbal Alami

Tak Hanya Kurma, Ini Sederet Makanan Kesukaan Rasulullah  yang Dapat Dijadikan Pengobatan Herbal Alami

Makanan favorite Rasulullah SAW yang dijadikan pengobatan herbal alami--Foto: Freepik

Kurma sendiri memiliki rasa yang manis dan sangat cocok dijadikan sebagai menu buka puasa.

Namun siapa sangka buah kurma sendiri ternyata memiliki manfaat untuk kesehatan tubuh.

Sebagaimana diriwayatkan Abu Abdillah (Imam Ja'far Ashadiq, berkata: 

"Buah kurma adalah salah satu bauh yang berasal dari surga dan dia dapat menyirnakan dari sihir,"

BACA JUGA:Gak Cuman Lezat! Ternyata Duku Miliki Banyak Manfaat Untuk Kesehatan, Ini Dia

BACA JUGA:Tau Buah Pala? Ternyata Ini 5 Manfaatnya Untuk Kesehatan Jika Dikonsumsi

Dalam sabda Rasulullah SAW,"Berilah makanan kurma pada wanita yang hamil sebulan sebelum dia melahirkan, sebab yang demikian itu akan menjadikan anaknya menkadi orang yang tabah dan bertakwa (bersih hatinya).

2. Kismis

Kismis juga menjadi salah satu pengobatan ala Nabi Muhammad SAW yang memiliki khasiat luar biasa.

Nabi Muhammad SAW pernah bersabda,"barang siapa yang memakan buah kismis merah sebanyak 21 biji setiap hari sebelum sarapan pagi, maka dia tidak akan tertimpa penyakit kecuali kematian,"

Imam Ali pernah berkata,"Kismis dapat menguatkan jantung, menghilangkan penyakit,  menghilangkan penyakit panas dan memulihkan kesehatan jiwa,"

BACA JUGA:Baru Tau? Biji Cempedak Ternyata Punya Manfaat Untuk Kesehatan Tubuh Jika Dikonsumsi

BACA JUGA:Badan Kamu Sering Lelah? Sebaiknya Kenali 6 Penyebab Kelelahan Ini

3. Anggur

Buah anggur juga menjadi salah satu buah favorite Rasulullah dan dapat dijadikan sebagai pengobatan herbal alami.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: