Bantu Pemudik yang Alami Kendala, Polres Prabumulih Sebar Nomor Penting di Pos PAM
Bantu Pemudik yang Alami Kendala, Polres Prabumulih Sebar Nomor Penting di Pos PAM --Foto: Prabupos
"88 personel polri kita kerahkan, termasuk juga ada petugas kesehatan dari Dinas Kesehatan Prabumulih," kata Kapolres Prabumulih.
Kapolres Prabumulih mengutarakan saat arus mudik terdapat 2 jalan alternatif yang dapat dilalui pemudik.
"Yakni jalan lingkar Timur dan jalan protokol dalam kota. Kedua ruas jalan tersebut telah diperbaiki dan diharapkan akan nyaman dilalui saat arus mudik dan arus balik yang akan datang," tukasnya.
BACA JUGA:Pembeli Berdesakan, Pasar Murah di Prabumulih Nyaris Ricuh, Balita Lansia Terhimpit
Dari pantauan, Jumat 5 April 2024 Kapolres Prabumulih telah meninjau dan mengecek langsung Pos PAM dan Pos YAN dalam rangka Ops Ketupat Musi 2024.
Begitu juga dengan Kapolda Sumsel Irjen Pol A Rachmad Wibowo SIK meninjau pos pengamanan di Kota Prabumulih.
Kapolda dan jajarannya itu, meninjau kesiapan pengamanan operasi ketupat di
Pos pengamanan di jalur Tol atau pun Jalur lintas yang ada di Kota Prabumulih, Jumat 4 April 2024.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: