Coba Mulai Sekarang Konsumsi 5 Makanan yang Bisa Atasi Stres, Apa Saja?

Coba Mulai Sekarang Konsumsi 5 Makanan yang Bisa Atasi Stres, Apa Saja?

Yogurt Bantu Mengurangi Stres--Freepik

BACA JUGA:7 Tanda Bayi Tak Sehat yang Perlu Diwaspadai, Orang Tua Jangan Lengah

3. Almond

Almond mengandung magnesium yang membantu untuj menurunkan tekanan darah dan meredakan gejala stres. 

Almond juga mengandung asam amino triptofan yang diperlukan untuk produksi serotonin, neurotransmitter  yang dapat membantu mengatur suasana hati.

4. Bayam, Kangkung

Bayam dan kangkung dikatakan bisa membantu mengurangi gejala stres, 

Kedua makanan tersebut mengandung magnesium, vitamin, dan antioksidan yang penting untuk kesehatan secara keseluruhan. 

BACA JUGA:Tak Banyak yang Tahu, Ini 5 Manfaat Konsumsi Singkong untuk Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Ingin Tetap Bugar Seiring Bertambahnya Usia? Ini 5 Olahraga Ringan yang Bisa Buat Awet Muda

Konsumsi daun bayam dan kangkung secara teratur bisa membantu meningkatkan suasana hati dan mengurangi risiko stres.

5. Yogurt

Yogurt mengandung probiotik, bakteri sehat yang membantu menjaga kesehatan usus. 

Lesehatan usus yang baik bisa berkontribusi untuk kesehatan mental dan mengurangi gejala stres dan kecemasan.

Nah itu dia makanan yang bisa membantu untuk mengurangi stres dalam kehidupan sehari hari.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: