Waspada dan Harus Tau! Ini 5 Tanda Tubuh Kamu Kekurangan Cairan

Waspada dan Harus Tau! Ini 5 Tanda Tubuh Kamu Kekurangan Cairan

Minum Air Putih Agar Tubuh Tidak Kekurangan Cairan--Pixabay

Jika urine kamu berwarna gelap, seperti kuning pekat atau bahkan coklat hal ini bisa menjadi tanda bahwa tubuhmu kekurangan cairan.

Urine yang gelap menunjukkan bahwa ginjalmu sedang berusaha menahan sebanyak mungkin cairan dan mengkonsentrasikan produk limbah, yang merupakan respons terhadap kekurangan cairan. 

3. Kulit Kering 

Kulit kita biasanya memiliki kelembapan alami yang membuatnya tampak kenyal dan elastis.

Ketika tubuh kekurangan cairan, kulit bisa menjadi kering dan kehilangan elastisitasnya. 

BACA JUGA:Rahasia Perawatan Rambut Kering, Ini 5 Langkah Mudah untuk Rambut Lebih Lembut dan Teratur

BACA JUGA:Rahasia Kesehatan di Balik Buah Murbei, Simak 6 Manfaat Utamanya

Salah satu cara untuk memeriksa hidrasi kulit adalah dengan mencubit sedikit kulit di punggung tangan atau perut. 

Jika kulit tidak segera kembali ke posisi semula setelah dicubit hal ini menunjukkan bahwa tubuhmu kekurangan cairan. 

4. Kelelahan 

Cairan tubuh penting untuk sirkulasi darah dan pengaturan tekanan darah. Saat tubuh kekurangan cairan, volume darah bisa menurun, yang berakibat pada penurunan tekanan darah. 

Hal ini bisa menyebabkan perasaan lelah, pusing, atau bahkan pingsan. Kelelahan dan pusing akibat dehidrasi sering kali terjadi karena aliran darah ke otak berkurang yang bisa memengaruhi konsentrasi dan koordinasi. 

BACA JUGA:Jangan Lewatkan! 5 Manfaat Daun Pepaya untuk Kesehatan dan Kecantikan

BACA JUGA:Jagung Rebus: Nutrisi Penting untuk Kesehatan Ibu dan Perkembangan Janin

5. Mulut Kering

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: