Lakukan 4 Teknik Relaksasi untuk Meningkatkan Kesehatan Mental

Lakukan 4 Teknik Relaksasi untuk Meningkatkan Kesehatan Mental

Cara mengatasi stres agar kesehatan mental terjaga--Foto: Freepik

PRABUMULIHPOS.DISWAY.ID - Relaksasi dapat menjadi salah satu solusi untuk mengatasi stres

Metode ini mudah diterapkan di rumah dan tidak memerlukan biaya yang tinggi. Selain itu, relaksasi juga berfungsi sebagai pencegah berbagai masalah kesehatan yang disebabkan oleh stres.

Stres berkepanjangan dapat berpengaruh negatif pada kesehatan fisik dan mental jika tidak dikelola dengan baik. 

Kondisi ini dapat memicu beragam penyakit, seperti flek coklat setelah haid, sakit kepala, gangguan kecemasan, dan bahkan depresi. 

BACA JUGA:Ini 6 Tips Menjaga Tekanan Darah Agar Tetap Stabil dalam Kehidupan Sehari Hari

BACA JUGA:5 Minuman yang Dapat Membantu Menurunkan Kadar Asam Urat Secara Alami

Oleh karena itu, penting untuk mengelola stres, salah satunya dengan cara relaksasi.

Beberapa Teknik Relaksasi untuk mengatasi stres.

1. Latihan Pernapasan

Teknik ini melibatkan menarik napas dalam-dalam dan mengeluarkannya perlahan melalui hidung atau mulut. Ulangi proses ini sampai Anda merasa lebih tenang. 

BACA JUGA:Rahasia Kesehatan Cengkeh Untuk Kesehatan Tubuh, Mengontrol Gula Darah dan Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh

BACA JUGA:5 Minuman yang Dapat Membantu Menurunkan Kadlar Asam Urat Secara Alami

Anda dapat melakukan latihan ini sambil memejamkan mata dalam posisi yang nyaman, baik berdiri, duduk, atau berbaring.

2. Meditasi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: