Karnaval HUT RI di Prabumulih, MAN 1 Bakal Buat Kejutan

Karnaval HUT RI di Prabumulih, MAN 1 Bakal Buat Kejutan

Siswa MAN 01 berlatih Marching Band untuk mengikuti Karnaval.--Foto:Erna/prabupos

Karena tanggal perayaan karnaval semakin dekat, maka siswa-siswi Madrasah Aliyah Negeri 01 Prabumulih makin semangat dalam latihan marching band. 

BACA JUGA:Sambut 17 Agustus, Bendera Merah Putih Warnai Halaman Rumah Warga Bumi Sako Prabumulih

BACA JUGA:4 Cara Mendidik Anak Agar Mandiri, Kuat dan Percaya Diri

Sementara itu, dari tinjauan saat ini Marching Band Madrasah Aliyah Negeri 01 Prabumulih sudah lebih menguasai lagu serta teknik dan strategi yang akan di tampilkan.

Sementara itu, pendaftaran karnaval masih dibuka hingga 16 Agustus. "Pendaftaran sampai 16 Agustus, tidak hanya pelajar peserta umum juga," kata Ketua Panitia Karnaval HUT RI ke 78 Ir Abu Shohib.

Dikatakan Abu Shohib, sebelum pelaksanaan nantinya perwakilan peserta akan dipanggil untuk mengikuti TM.

"Nanti akan kita sampaikan aturan-aturan, termasuk masukan dari masyarakat," tukasnya.(ern)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: