Cobain Deh! 6 Minuman Alami Ini Dapat Membersihkan Ginjal Loh

Cobain Deh! 6 Minuman Alami Ini Dapat Membersihkan Ginjal Loh

Minuman Alami yang Dapat Membersihkan Ginjal-Foto : Freepik-

BACA JUGA:Daya Tahan Tubuh Menurun? Inilah 5 Cara Menjaga Kesehatan saat Musim Hujan

Antioksidan membantu melawan radikal bebas, sementara serat membantu menjaga keseimbangan cairan dan merangsang produksi urine.

3. Jus Seledri

Seledri memiliki sifat diuretik alami yang dapat membantu meningkatkan produksi urine dan menghilangkan racun dari tubuh. 

Mengkonsumsi jus seledri secara teratur dapat membantu membersihkan ginjal dan merangsang fungsi detoksifikasi tubuh.

4. Jus Timun

Timun mengandung banyak air dan rendah kalori, sehingga baik untuk menjaga hidrasi dan mengurangi beban kerja pada ginjal. 

BACA JUGA:Sering Galau? Coba Deh Lakukan 7 Aktivitas Ini, Dijamin Perasaan Jadi Tenang

BACA JUGA:Lelah, Lesu, Letih dan Letoy? Coba Konsumsi 7 Makanan Ini, Beri Kamu Energi Tambahan

Jus timun juga memiliki sifat antiinflamasi yang dapat membantu meredakan peradangan dalam ginjal.

5. Jus Cranberry

Jus cranberry telah terkenal karena kemampuannya mencegah infeksi saluran kemih, yang dapat membantu menjaga kesehatan ginjal. 

Senyawa dalam jus cranberry dapat mencegah bakteri menempel pada dinding ginjal, sehingga membantu mencegah infeksi.

6. Jus Lemon

Lemon memiliki kandungan asam sitrat yang dapat membantu untuk mencegah pembentukan batu ginjal. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: