Waktu yang Tepat Minum Vitamin atau Suplemen untuk Kesehatan Menurut Dokter Saddam Ismail

Waktu yang Tepat Minum Vitamin atau Suplemen untuk Kesehatan Menurut Dokter Saddam Ismail

Waktu yang Tepat Minum Vitamin atau Suplemen untuk Kesehatan Menurut Dokter Saddam Ismail--Tangkapan layar

BACA JUGA:Harta Dapur yang Berkhasiat, Simak 5 Manfaat Konsumsi Bawang Merah untuk Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Benarkah Bengkoang Ampuh Membuat Kulit Lebih Cerah? Simak 5 Manfaatnya

4. Vitamin C, B dan Folat

Pada vitamin C, B dan Folat merupakan salah satu vitamin yang larut dalam air. 

Oleh sebab itu, mengkonsumsi vitamin jenis ini bisa untuk kapan saja, dapat dikonsumsi bersamaan makanan ataupun tanpa makanan.

Namun disarankan agar dapat melancarkan metabolisme maka sebaiknya di konsumsi di pagi hari.

Akan tetapi apabila kamu mengalami defisiensi B12 sebaiknya konsumsi vitamin ini saat perut kosong.

BACA JUGA:Ibu Hamil Wajib Tahu! Ini 6 Manfaat Konsumsi Alpukat untuk Bumil dan Janin

BACA JUGA:Benarkah Sering Tidur Dekat HP Sebabkan Sakit Kepala? Simak Bahayanya Bagi Kesehatan

Nah, beberapa jenis vitamin atau suplemen ini tergantung dengan kondisi, apabila tidurnya terganggu ataupun tidak nyenyak saat mengkonsumsi suplemen ini sebaiknya jangan di lakukan, dan pilih cara yang paling efektif untuk mengkonsumsinya.

Hal yang paling penting adalah perhatikan dosis ataupun aturan pakai agar tidak berlebihan. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: