Benarkah Temulawak Bisa Cegah Penyakit Hati? Ini 5 Manfaat Temulawak untuk Kesehatan

Benarkah Temulawak Bisa Cegah Penyakit Hati? Ini 5 Manfaat Temulawak untuk Kesehatan

Manfaat Tanaman Temulawak untuk Kesehatan Tubuh--ist

Benarkah Temulawak Bisa Cegah Penyakit Hati? Ini Manfaat Temulawak untuk Kesehatan

PRABUMULIHPOS.DISWAY.ID - Berbicara masalah tanaman yang kaya akan manfaat untuk kesehatan apalagi kalau bukan temulawak.

Temulawak merupakan tanaman yang sudah terkenal sejak lama yang dipercaya ampuh mengatasi berbagai macam penyakit.

Tanaman satu ini sering kali dimanfaatkan sebagai salah satu obat tradisional untuk membantu mengobati penyakit salah satunya fungsi hati.

Mungkin di zaman sekarang ini jarang sekali terdengar manfaat temulawak sendiri, bukan?

BACA JUGA:Konsumsi Kurma Saat Buka Puasa? Ternyata Ini 5 Manfaatnya Untuk Kesehatan Tubuh

BACA JUGA:Bulan Puasa Tetap Cantik, Simak 5 Cara Merawat Kulit Agar Tetap Fresh Saat Puasa

Nah, perlu kamu tahu bahwa temulawak memiliki manfaat yang luar biasa untuk kesehatan tubuh, bahkan tanaman ini sering dijadikan sebagai jamu.

Berbagai masalah kesehatan yang dapat di obati dengan tanaman herbal ini bukan hanya penyakit hati saja namun juga demam, kurang nafsu makan, sembelit, diare dan lainnya.

Tak hanya itu saja, akar dari tanaman ini juga sering dimanfaatkan sebagai pewarna makanan, bumbu masakan hingga campuran produk kosmetik.

Lantas, apa saja manfaat temulawak untuk kesehatan? Dihimpun dari berbagai sumber, berikut beberapa manfaat temulawak untuk kesehatan.

BACA JUGA:Khawatir Bibir Pecah Pecah Saat Puasa? Ini 5 Solusi Efektif Mengatasinya

BACA JUGA:Jangan Keseringan! Ternyata Ini 5 Bahaya Konsumsi Es Teh Setelah Puasa

1. Menjaga kesehatan dan fungsi hati

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: