Jarang Diketahui, Ternyata Ini Manfaat Konsumsi Rumput Laut untuk Kesehatan, Salah Satunya Baik untuk Diet

Jarang Diketahui, Ternyata Ini Manfaat Konsumsi Rumput Laut untuk Kesehatan, Salah Satunya Baik untuk Diet

Manfaat rumput laut untuk kesehatan tubuh--Foto: Freepik

Paslanya serat sendiri mampu mengurasi rasa lapar sehingga sangat baik di konsumsi agar tidak memiliki berat badan berlebih.

Tak hanya itu, pada rumput laut ini juga terdapat fucoxanthin, yang diyakini mampu membakar lemak dalam tubuh.

2. Mempercepat proses penyembuhan luka

Selain mampu menurunkan berat badan, ternyata rumput laut ini memiliki khasiat yakni dapat menyembuhkan luka.

BACA JUGA:Jangan Keseringan! Ternyata Ini 5 Bahaya Konsumsi Es Teh Setelah Puasa

BACA JUGA:Khawatir Bibir Pecah Pecah Saat Puasa? Ini 5 Solusi Efektif Mengatasinya

Pasalnya, pada rumput laut ini memiliki kandungan anti-inflamasi dan anti bakteri yang mampu mempercepat penyembuhan luka.

Nah, kandungan ini pula dapat mengatasi iritasi pada kulit, selain itu rumput laut memiliki kandungan vitamin K yang bisa mempersingkat proses pembekuan darah pada luka.

3. Menyehatkan jantung

Manfaat rumput laut berikutnya adalah dapat menyehatkan jantung.

Pasalnya, pada rumput laut ini dapat menurunkan kolesterol  serta mampu mencegah penyakit jantung.

BACA JUGA:Baru Tau? Biji Cempedak Ternyata Punya Manfaat Untuk Kesehatan Tubuh Jika Dikonsumsi

BACA JUGA:Puasa Sebentar Lagi, Ini 5 Tips Agar Tubuh Tidak Mudah Lelah Saat Menjalankan Aktivitas

Nah, juka kamu mengkonsumsi rumput laut secara teratur maka dapat mencegah pembekuan darah, hal ini karena karbohidran yang dikenal dengan fucan.

Kandungan antioksidan yang terdapat pada rumput laut sendiri memiliki sifat antioksidan yang mampu menyehatkan jantung.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: