Tidak Melulu Kurma, Ini 7 Rekomendasi Buah yang Rendah Kalori Cocok untuk Buka Puasa

Tidak Melulu Kurma, Ini 7 Rekomendasi Buah yang Rendah Kalori Cocok untuk Buka Puasa

Tidak Melulu Kurma, Ini 7 Rekomendasi Buah yang Rendah Kalori Cocok untuk Buka Puasa--Foto: Freepik

Pasalnya kandungan gula yang terdaoat pada buah berry ini hanya 5 gram gula dalam satu cangkir, atau setara dengan satu sendok teh saja.

4. Apel

Selanjutnya buah yang memiliki rasa manis yang enak dan memiliki kandungan gula rendah adalah apel.

Buah apel juga sangat cocok dikonsumsi sebagai menu buah yang sehat saat berbuka.

BACA JUGA:Bulan Puasa Tetap Cantik, Simak 5 Cara Merawat Kulit Agar Tetap Fresh Saat Puasa

BACA JUGA:7 Manfaat Konsumsi Bayam Merah untuk Kesehatan, Menguatkan Tulang Hingga Atasi Anemia

Selain itu, buah ini juga memiliki kandungan serat yang mampu memperlambat pencernaan dan penyerapan gula.

Kandunhan serat iji juga tak hanya membuat cepat kenyang, namun juga mampu menahan lonjakan gula dalam darah.

5. Blewah

Blewah juga menjadi salah satu buah yang dapat dikonsumsi saat berbuka puasa.

Sebab, buah satu ini di yakini memiliki kandungan gula  yang cukup rendah sehingga baik untuk di konsumsi.

BACA JUGA:Ingin Wajah Terlihat Glowing? Konsumsi 6 Buah-Buahan ini Kulit Kusam Jadi Cerah

BACA JUGA:Banyak yang Belum Tau! Ternyata Ini 5 Manfaat Kulit Manggis Bagi Kesehatan

Pada blewah ini terdapat kandungan air yang cukup tinggi yakni 90 persen sehingga mampu melepas dahaga.

Selain itu pada blewah juga memiliki kandungan yang rendah gula hanya 7 gram per cup saja.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: