Citarasa Aduhai, Sensasi Seblak Menor Komacai Bikin Nagih

Citarasa Aduhai, Sensasi Seblak Menor Komacai Bikin Nagih

Citarasa Aduhai, Sensasi Seblak Menor Komacai Bikin Nagih--Foto:Erna/prabupos

Citarasa Aduhai, Sensasi Seblak Menor Komacai Bikin Nagih

 

PRABUMULIHPOS.DISWAY.ID - Menyantap makanan berkuah yang pastinya pedas merupakan dambaan bagi setiap orang.

Tak jarang masyarakat Indonesia sejatinya pencinta makanan jenis ini. 

Penikmat kuliner pastinya tahu dong makanan terbeken sejagat maya, apalagi kalau bukan seblak.

Nah, seblak kali ini banyak di incar oleh masyarakat kota Prabumulih khususnya. Jangan salah, masyarakat di luar kota juga banyak lho yang makan seblak di sini.

BACA JUGA:Unik, Warga Prabumulih Buat Puding Ikan Gabus Tanpa Amis

BACA JUGA:Kecambang Daun Tetedung Masakan Khas di Kota Prabumulih saat Lebaran

Bagi masyarakat kota Nanas, seblak menjadi salah satu makanan favorite yang mampu memberikan citarasa unik dan menggelora di lidah pada saat menyantap makanan pedas ini.

Seblak yang menjadi rekomendasi buat kamu yakni seblak Menor Komacai yang berlokasi di Kelurahan Anak petai, Kecamatan Prabumulih Utara, Kota Prabumulih, Sumatera Selatan.

Berbagai jenis topping disuguhkan pada seblak menor antara lain, topping bakso, ceker, sosis, seafood, dan lain sebagainya sesuai dengan harga masing-masing topping yang ditetapkan yakni mulai dari harga dua ribuan ke atas.

BACA JUGA:Ingin Rasakan Jajanan Bingen, Rumah Puding Zhia Jadi Rekomendasi

BACA JUGA:Mengenal Tahok Tutok Makanan Khas Kota Prabumulih, Begini Cara Buatnya

Untuk jam buka di Waroeng Menor Kemocai yaitu buka setiap hari pukul 10.00 sampai 18.00 WIB.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: