Simak! Ini 6 Makanan Mampu Tingkatkan Kecerdasan Otak, Salah Satunya Brokoli
ini makanan untuk kecerdasan otak--Foto: Freepik
Bahkan siapa sangka, sayuran hijau ini ternyata kaya akan antioksidan dan vitamin K didalamnya.
Beberapa penelitian mengungkap bahwa mengkonsumsi brokoli dapat membantu meningkatkan ingat menjadi lebih baik.
Tak hanya itu, pada brokoli ini juga terdapat kandungan berupa antiinflamasi dan antioksidan yang berperan penting untuk menghindari dari kerusakan.
BACA JUGA:Sembelit Saat Puasa? Ini 5 Cara Mengatasinya Tanpa Harus Batal
BACA JUGA:Bye - Bye Kulit Kering! Ini 5 Tips Mencegah Kulit Kering Saat Berpuasa, Bisa Konsumsi Makanan Ini
2. Telur
Selain brokoli, ternyata telur juga dipercaya mampu menjadi salah satu makanan yang dapat meningkatkan kecerdasan otak.
Telur ini memiliki kandungan berupa protein yang mudah didapatkan.
Bahkan, telur sendiri banyak digemari oleh orang-orang termasuk anak-anak, sebab memiliki citarasa yangbgurih dan enak jika di masak.
Tahukah kamu, kuning telur ini juga dapat meningkatkan perkembangan ingatan menjadi lebih baik.
BACA JUGA:Selain Menyegarkan, Ternyata Ini 4 Manfaat Konsumsi Es Dogan Saat Buka Puasa
BACA JUGA:Sembelit Saat Puasa? Ini 5 Cara Mengatasinya Tanpa Harus Batal
3. Cokelat hitam
Makanan satu ini dipercaya dapat membantu meningkatkan kecerdasan otak, walaupun sering di cap tidak menyehatkan.
Cokelat hitam ini selain memiliki rasa yang enak dan rasa manis yang membuat ketagihan ternyata mampu meningkatkan kecerdasan otak.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: